Transformasi yang terus menerus

blmiers2 / Foter.com / CC BY-NC-SA Pdt Victor Liu Ringkasan khotbah 26 Januari 2014 Tuhan tidak menginginkan perubahan yang sekejap, tapi ada progressive transformation; perubahan yang terus menerus berada dalam kehidupan kita. Keselamatan dalam Yesus Kristus dan transformasi hidup kita adalah satu paket! Kalau kita sungguh-sungguh menyambut Yesus Kristus, maka pasti akan ada transformasi yang […]

Continue reading

Bertemu Yesus secara pribadi

tropicaLiving – Jessy Eykendorp / Foter.com / CC BY-SA Pdt Victor Liu Ringkasan khotbah 19 Januari 2014 Zakheus punya kerinduan sebagai orang berdosa untuk dijamah oleh Tuhan. Dan dia pada akhirnya bertemu dengan Yesus secara pribadi (bukan berarti kita menyanyi, dengar Firman). Tapi sungguh-sungguh datang kepada Yesus dengan hati hancur dan merasa tidak layak di […]

Continue reading

Langkah untuk berubah

Foter.com / GNU Free Documentation License Pdt Victor Liu Ringkasan khotbah 12 Januari 2014 Lukas 19:1-4 Meneruskan minggu lalu dimana kita belajar dari Zakheus; Kekayaan Zakheus dikatakan “berlebihan”, yang berarti dia sangat kaya raya. Sebagai pemungut cukai, dia orang berdosa yang dijauhi masyarakat waktu itu. Zakheus sudah mendengar bahwa Matius, salah satu murid Yesus, adalah […]

Continue reading

Transformasi (Perubahan Hidup)

Foter.com / GNU Free Documentation License Pdt Victor Liu Ringkasan khotbah 5 Januari 2014 Seri “New Year, New Me, New Life” Dalam merencanakan masa depan, kita sering tidak melibatkan Tuhan, menganggap remeh masa depan, dan menunda-nunda. Perubahan hidup bukan sesuatu hal yang mudah. Kita ingin semua serba instan, tanpa pergumulan, tanpa perjalanan (proses). Dan di […]

Continue reading

Menghadapi Masa Depan

Chris Greenberg / Foter.com / Public Domain Mark 1.0 Pdt Victor Liu Ringkasan khotbah 29 Desember 2013 (menutup tahun 2013) Orang yang pesimis selalu melihat hal yang negatif di saat masalah melanda kehidupannya dan sering salah sangkah. Beda dengan orang optimis yang tidak self-pity dan memandang masa depan dengan penuh harapan. Kalau kita lihat penemu […]

Continue reading

Immanuel – Tuhan beserta kita

ReneS at flickr / Foter.com / CC BY-SA Perayaan Natal 25 Desember 2013 Pdt Victor Liu Bayi yang lahir 2000 an tahun yang lalu itu disebut Immanuel, yang artinya Tuhan beserta kita. Apa maksudnya Tuhan Yohanes 1:14 – Firman disini menceritakan mengenai Yesus Kristus (Juga baca Yohanes 1:1-4). Firman telah menjadi manusia (The Word has […]

Continue reading

Kerendahan hati dari Yesus Kristus

Alesa Dam / Foter.com / CC BY-NC-SA Pdt Victor Liu Ringkasan khotbah 22 Desember 2013 Lukas 2:1-7 menceritakan mengenai kelahiran Yesus Kristus. Lukas 1-3 menceritakan mengenai latar belakang Yesus Kristus (silsilah, kelahiranNya, dll) secara detail, mau menunjukkan bahwa kelahiran Yesus Kristus bukan sebuah dongeng. Dongeng tidak pernah secara detail faktual faktual sejarahnya karena orang bisa […]

Continue reading

Rahab

Sprengben [why not get a friend] / Foter.com / CC BY-NC-SA Pengkhotbah tamu Mie Khie Liong Ringkasan khotbah 15 Desember 2013 Mungkin banyak orang tua yang menamai anaknya dari tokoh-tokoh alkitab, seperti Paulus, Maria, Martha, dan sebagainya. Tapi jarang atau tidak pernah kita menemukan Rahab. Rahab adalah seorang pelacur, yang menjadi tokoh iman dan tertulis […]

Continue reading

Living Faith

A Guy Taking Pictures / Foter.com / CC BY   Pdt Victor Liu Ringkasan khotbah 8 Desember 2013 Yesus Kristus tidak datang begitu saja, tapi melalui sejarah yang panjang. Galatia berkata tepat waktunya Tuhan mengutus seorang Juru Selamat untuk kita. Salah satu yang menarik untuk dipelajari mengenai kedatangan Yesus Kristus adalah silsilahNya; ada yang dari […]

Continue reading

Jesus, the Messiah: Prince of Peace

Foter.com / CC BY-SA Pdt Victor Liu Ringkasan khotbah 1 Desember 2013 Sebentar lagi tahun akan berganti dan kita akan bertambah umurnya setahun lagi. Pertambahan umur adalah otomatis, tapi yang tidak otomatis adalah pertumbuhan iman dan karakter kita. Apakah semakin tahun, kita semakin baik dan cinta Tuhan? Yesaya 9:6-7 Istilah damai (peace dalam bahasa Inggris), […]

Continue reading

X